Bihun Jamur Saus Tiram

Dipos pada February 27, 2022

Bihun Jamur Saus Tiram

Anda sedang mencari inspirasi resep Bihun Jamur Saus Tiram yang unik? Cara membuatnya memang susah-susah gampang. Jika keliru mengolah maka hasilnya tidak akan memuaskan dan justru cenderung tidak enak. Padahal Bihun Jamur Saus Tiram yang enak harusnya sih memiliki aroma dan rasa yang mampu memancing selera kita.

Banyak hal yang sedikit banyak berpengaruh terhadap kualitas rasa dari Bihun Jamur Saus Tiram, mulai dari jenis bahan, selanjutnya pemilihan bahan segar, sampai cara membuat dan menyajikannya. Tidak usah pusing kalau ingin menyiapkan Bihun Jamur Saus Tiram enak di rumah, karena asal sudah tahu triknya maka hidangan ini dapat jadi suguhan spesial.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Bihun Jamur Saus Tiram sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Bihun Jamur Saus Tiram memakai 15 jenis bahan dan 4 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Ulalaaa sedapnya bihun ini... Ini bihun ikut meramaikan lagi pekan recook sesama member #GenkPejuangDapur di #RememberGenkPeda_AbukIrun Maap kalo campurannya kusesuailkan bahan yang ada ya mba... Semoga mba Nuri serta keluarga selalu sehat 🥰 #CookpadCommunity_Sumbar #OlahanBihunMamiFay

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Bihun Jamur Saus Tiram:

  1. 2 keping bihun jagung
  2. Segenggam jamur kuping, seduh, potong²
  3. 4 bh bakso ayam, potong²
  4. 1 sdm saos tiram
  5. 1 sdm kecap manis
  6. 1/4 sdt kaldu bubuk
  7. 2 cm lengkuas
  8. 3 sdm minyak
  9. Secukupnya garam
  10. Bumbu Iris :
  11. 4 bh bawang merah
  12. 2 siung bawang putih
  13. 5 bh cabe merah keriting
  14. 5 bh cabe hijau keriting
  15. 2 btg seledri

Langkah-langkah untuk membuat Bihun Jamur Saus Tiram

1
Rendam bihun dengan air hingga mengembang, tiriskan. Siapkan bumbu iris.
Bihun Jamur Saus Tiram - Step 1
Bihun Jamur Saus Tiram - Step 1
Bihun Jamur Saus Tiram - Step 1
2
Panaskan minyak, tumis bawang merah dan bawang outih hingga wangi. Masukan bakso, aduk². Masukan irisan cabe, tumis hingga layu.
Bihun Jamur Saus Tiram - Step 2
Bihun Jamur Saus Tiram - Step 2
Bihun Jamur Saus Tiram - Step 2
3
Beri saus tiram, aduk rata. Masukan bihun, aduk² hingga terbalut bumbu. Masukan jamur kuping, aduk².
Bihun Jamur Saus Tiram - Step 3
Bihun Jamur Saus Tiram - Step 3
Bihun Jamur Saus Tiram - Step 3
4
Tuang kecap manis, kaldu bubuk dan garam, aduk rata. Masak hingga jamur kuping matang sambil diaduk². Menjelang diangkat taburi seledri, aduk rata. Angkat, sajikan.
Bihun Jamur Saus Tiram - Step 4
Bihun Jamur Saus Tiram - Step 4

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

11. Pepes Tahu Jamur Tiram

11. Pepes Tahu Jamur Tiram

Jadi inget dulu pas hamil anak pertama, posisi masih tinggal di Denpasar, kepengen banget makan pepes tahu jamur. Dan baru kesampaian di usia kehamilan 6 bulan, saat mudik ke Bogor. Hihi sekarang alhamdulillah sudah punya resep andalan, yg simple tapi enak, dan yg pasti sehat. Triple protein dari jamur tiram, tahu, dan telur emang nggak pernah salah nikmatnya. Maasyaa Allah ❤️

4-8 porsi
45 menit
Chicken cheese pie with mushrooms

Chicken cheese pie with mushrooms

Selalu suka pesan kalo ke cafe. Sekarang bisa bikin sendiri. Nyontek resepnya mbak @cook_indydarma356 dg sdkt modifikasi Rasanya senang sekali..apalagi jauh lebih murah.xixixi,,🤭 Di coba yuks moms.. enaakk👍😋😋

16 porsi
2 jam
Tumis Daun Gingseng Jamur Enoki

Tumis Daun Gingseng Jamur Enoki

Menu ke 44 dalam perjuanganku menjadi pejuang celemek emas #PejuangGoldenApron3 #DaunGingseng

4 porsi
25 menit
Tumis Brokoli Jamur Kancing Pedas

Tumis Brokoli Jamur Kancing Pedas

Lagi pengen makan sayur tapi yang sedep dan gurih, akhirnya bikin tumis brokoli mix jamur kancing (jamur champignon). Alhamdulillah suamiku suka banget. Apalagi bercitarasa pedas, makin lahap beliau makannya, aku pun juga hihiii.

2-4 orang
30 menit
Cumi asin balado + jamur 😍

Cumi asin balado + jamur 😍

Lauk yang selalu bikin pengen nambah nasi dan nggak pernah salah! Favorit banget ini nyobain dari resep Devina di youtube. Enak banget! 😍🥳

3-4 orang
Enoki Crispy

Enoki Crispy

Lagi pengen bikin cemilan yang gampang dan simple aja. Enoki crispy dicocol pake saos sambel duh enaknya. Yuk cobain

Burger Shitake Sauce

Burger Shitake Sauce

Comment : Buka Puasa menggugah selera.. Saat Berbuka, seringkali kita sudah kepenuhan makan dan minum dari Ta’jil.. ya lumpia lah, pudding lah, minum es degan atau nata decoco, belum lagi wajibnya Kurma dan Air hangat.. wareeegh🤩 Tanpa terasa perut tak lagi bisa diisi makanan berat lainnya, padahal jaman muda apalagi saat kecil, begitu usai Sholat Maghrib, Nasi sepiring plus segala lauk langsung tandas, usai Taraweh masih juga makan Rujak kikil atau Gado Gado dan minum Es Cao (cincau), kini menyerahlah.. Hingga hari ke-4 sy belum sempat buka puasa atau sahur nasi, can’t take it.. tapi karena asupan protein harus tetap dijaga, Burger dengan Shitake Mushroom ini cukuplah.. #bukapuasa #ga_thenextlevel

4 porsi
1 jam
Mushroom Cream Soup

Mushroom Cream Soup

Alhamdulillah, siang2 ada susu cair pingin dibikin cream soup. Keinget seperti di Eropa, tiba2 pingin makan ini. Selamat mencoba~ Barakallah~

1-2 orang
20 menit
Nasi bakar ayam jamur

Nasi bakar ayam jamur

Source wardat el ouyun

12 bungkus
3 sampai 4 jam
Sup Jamur Tiram

Sup Jamur Tiram

Satu lagi olahan jamur tiram...

Jamur Crispy Cabe Garam

Jamur Crispy Cabe Garam

simpel dan yummy ❤️ bisa untuk cemilan ataupun lauk 😍 yuk cobain! #tumisdapurjessie #intipdapurjessie #cookpadcommunity_jakarta #cookpadcommunity_malang

30 menit
Ayam suwir  jamur kancing pedas (isian nasi bakar)

Ayam suwir  jamur kancing pedas (isian nasi bakar)

Sudah lama ingin buat nasi bakar sendiri kebetulan menemukan resep dari Mba Nurul Hikmah. Kombinasi antara ayam dan jamur kar sebagai isian nasi bakar ini selain untuk nasi bakar bisa juga langsung dijadikan lauk teman nasi hangat. Tingkat kepedasan bisa disesuaikan dengan selera. Isian bisa dibuat sehari sebelumnya dan disimpan dikulkas. #PejuangGoldenApron3 #ayamsuwir #cookpadcomunity_bogor #cookpadcommunity_tangerang

Tumis Horenzo Cah Sapi Jamur

Tumis Horenzo Cah Sapi Jamur

Hi Sahabat Cookpad, Apakabarnya nih? Saya Lama tak menyapa & berbagi Resep🤭 Berawal order sayuran, lalu nanya ke waitressnya, ini sayur apa mba? W: Horenzo, bayam jepang. Ok fix cari di salah satu swalayan, nemu dah si horenzo ini, Suka sama teksturnya yg garing dan krenyes2🤤

5 orang
30 menit
Oseng Jamur Tiram Buncis

Oseng Jamur Tiram Buncis

Saya suka menu sayuran simple, praktis dan tidak terlalu lama dimasak juga buncis yang masih terasa crunchy. source: IG yscooking.

Nasi bakar Jamur

Nasi bakar Jamur

Ada sisa nasi semalam, sya masak nasi jamur ps dengan cuaca yg dingin di pagi hari

Tumis Jamur Wortel

Tumis Jamur Wortel

3 - 4 porsi
10 menit
Tongseng Ayam Jamur Tahu

Tongseng Ayam Jamur Tahu

Emak request bikon tongseng ayam, ada sisa tahu dan jamur di kulkas iseng dicemplungin, makin rame deh, seger gurih manis pedes mantul👍 #PejuangGoldenApron3